Anak Rantau. Powered by Blogger.

Search This Blog

Tuesday, December 13, 2011

Learning Basic HTML (Part 1)

Sebenarnya postingan ini akan saya gunakan untuk mengingat script HTML dasar yang sering lupa, jadi kalo pas mau posting dari kantor atau warnet dan mau otak-atik HTML, gak perlu lagi pulang kerumah ambil buku, tinggal buka blog aja hehehe.... Sukur-sukur bisa bermanfaat bagi sobat-sobat yang berkunjung ke blog ini (Hemmm...hem... padahal lagi gak punya ide hehe...)

Oke, untuk yang paling dasar kita belajar menggunakan tag :
<b> </b> = Huruf Tebal (Bold)
<i> </i>= Huruf Miring (Italic) dan
<u> </u>= Huruf di garis bawahi (Underline)
Contohnya  :
tag <b>Ini Cetak Tebal</b> maka di browser akan tampil seperti Ini Cetak Tebal
tag <i>Ini Cetak Miring</i> maka di browser akan tampil seperti Ini Cetak Miring
tag <u>Ini Cetak Garis Bawah</u> maka di browser akan tampil seperti Ini Cetak Garis Bawah
Kadang-kadang jika jaringan lagi lemot dan kita posting banyak gambar, maka lebih efisiean jika kita menggunakan editor mode HTML sehingga tag-tag dasar tersebut akan sangat berguna.
Belajar HTML nya dikit-dikit aja biar banyak postingannya :-D
(To be continued......)

3 comments:

  1. Kayak gw gan, ngandalin editor hehehhee...

    ReplyDelete
  2. Biar sedikit yang penting bermanfaat gan :)
    Kunjungi blogku balik gan..

    ReplyDelete
  3. @Dom2 > Sama Sob, aku juga hehe...
    @Iklan Gratis > Betul mas hehe, makasih kunjungannya.

    ReplyDelete

Maaf, komentar SPAM akan langsung dihapus :)

Statistik Blog

Check PageRank

Statistik Blog

  © Blogger template The Beach by Ourblogtemplates.com 2009

Back to TOP